Minggu, 06 Maret 2011

BEASISWA GRATIS

Pendaftaran Beastudi ETOS 2011
Waktu Pendaftaran : 5 Januari 2011 – 31 Maret 2011
Total Quota Penerimaan : 150 mahasiswa pertahun

Tahapan seleksi sebagai berikut :
1.Seleksi administratif
2.Tes tulis & wawancara
3.Home visit
4.Seleksi masuk PTN

Persyaratan Umum :
1.Lulus SMA/ sederajat
2.Akan mengikuti seleksi masuk PTN program S1
3.Diterima pada PTN dan jurusan yang direkomendasikan Beastudi Etos

Persyaratan Khusus :
1.Beragama Islam
2.Berasal dari keluarga tidak mampu
3.Melampirkan surat keterangan tidak mampu dan slip gaji/surat keterangan penghasilan dari ketua RT atau DKM setempat
4.Melampirkan Daftar Riwayat Hidup/ Biodata (bisa diunduh disini)
5.Mengisi dan menandatangani akad Beastudi Etos (bisa diunduhdisini)
6.Melampirkan fotokopi raport SMA semester 1 – 5, STTB (bagi yang sudah lulus), Kartu Keluarga, KTP/ Kartu Pelajar
7.Pas Foto 4 x 6 sebanyak 2 lembar
8.Foto rumah (tampak keseluruhan, dan bagian dalam)
9.Membuat tulisan tentang perjalanan kisah hidup

Fasilitas Etoser:
1. Penggantian biaya masuk PTN
2. SPP semester 1 dan 2
3. Uang saku Rp 400.000,00 – Rp 450.000,00 per bulan selama tiga tahun
4. Akomodasi asrama selama tiga tahun. Asrama adalah media pembinaan dan pendampingan intensif para Etoser guna mencetak pribadi dan komunitas produktif. Asrama juga dikelola untuk meningkatkan kebersamaan dan loyalitas Etoser dan menjadi bagian dari sistem kerja utama program Beastudi Etos
5. Pelatihan, pembinaan dan pendampingan 4 domain (agama, akademik, pengembangan diri, sosial) selama 3 tahun. Secara umum ada tiga bagian pembinaan, yaitu pembinaan asrama (harian), pembinaan rutin (pekanan) dan pembinaan nasional (tahunan). Pelatihan, pembinaan dan pendampingan ini dilakukan berdasarkan kurikulum berbasis kompetensi untuk pengembangan prestasi.

Hingga 2011, program Beastudi Etos tersebar di 13 Universitas di 11 kota Indonesia:


1. Universitas Sumatera Utara

Akuntansi, Farmasi, Ilmu Hukum, Ilmu Kesehatan Masyarakat, Ilmu Komputer, Ilmu Komunikasi, Ilmu Perpustakaan, Manajemen, Teknik Industri, Teknik Kimia, Teknik Mesin, Teknik Sipil, Teknologi Hasil Pertanian, Agribisnis, Arsitektur, Kehutanan, Fisika, Ilmu Keperawatan, Ilmu Politik, Kedokteran, Psikologi, Sastra Inggris, Teknik Elektro, Teknik Pertanian.

2. Universitas Andalas

Teknik Elektro, Teknik Mesin, Teknik Industri, Teknik Lingkungan, Teknik Sipil, Farmasi, Manajemen, Ilmu Peternakan, Sosek Peternakan, Produksi Ternak, Teknologi Hasil Pertanian, Hukum, Agribisnis, Akuntansi, Kimia, Ekonomi Pembangunan, Sastra Inggris, Teknik Pertanian, Agroekoteknologi, Ilmu Keperawatan

3. Universitas Indonesia

Teknik elektro, Teknik mesin, Teknik Industri, Teknik Arsitektur, Teknik Kimia, Teknik Metalurgi, Teknik Sipil, Teknik Komputer, Teknik Perkapalan, Teknik lingkungan, Ilmu Komputer, Sistem Informasi, Ilmu Kesehatan masyarakat, Ilmu gizi, Ilmu perpustakaan, Sastra Inggris, Psikologi, Ilmu Hukum, Hubungan Internasional, Ilmu Komunikasi, Ilmu Administrasi Fiskal, Ilmu Administrasi Niaga, Akuntansi, Manajemen, Ekonomi Pembangunan, Ilmu Keperawatan, Farmasi, Fisika.

4. Institut Pertanian Bogor

Kedokteran Hewan, Manajemen Sumberdaya Lahan, Agronomi Dan Hortikultura, Proteksi Tanaman, Teknologi dan Manajemen Perikanan Budidaya, Manajemen Sumberdaya Perairan, Ilmu Teknologi Kelautan, Teknologi Hasil Perairan, Ilmu Produksi Teknologi Peternakan, Ilmu Nutrisi dan Teknologi Pakan, Teknologi Hasil Hutan, Konservasi Sumberdaya Hutan dan Ekowisata, Silvikultur, Teknologi Mesin dan Biosistem, Ilmu dan Teknologi Pangan, Teknologi Industri Pertanian, Statistika, Geofisika dan Meteorologi, Agribisnis, Manajemen, Ilmu Gizi, Ilmu Keluarga dan Konsumen, Arsitektur Lansekap, Statistik, Sains dan Komunikasi Pengembangan Masyarakat, Ilmu Komputer, Ilmu Ekonomi dan Studi pembangunan, Manajemen

5. Universitas Padjajaran

Ilmu Hukum, Pendidikan Kedokteran, Ilmu Hubungan Internasional, Ilmu Pemerintahan, Ilmu Administrasi Niaga, Ilmu Administrasi Negara, Psikologi, Ilmu Komunikasi, Ekonomi dan Studi Pembangunan, Manajemen, Akuntansi, Sastra Inggris, Teknik dan Manajemen Industri Pertanian, Teknologi Industri Pangan.

6. Institut Teknologi Bandung

Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan, Fakultas Teknologi Industri, Sekolah Elektro dan Informatika, Fakultas Sipil dan Lingkungan, Sekolah Arsitektur Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan, Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara, Sekolah Farmasi, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati.

7. Universitas Diponegoro

Teknik Kimia, Teknik Elektro, Teknik Mesin, Teknik Industri, Teknik Sipil, Pendidikan Dokter, Kesehatan Masyarakat, Psikologi, Peternakan, Ilmu Perikanan, Arsitektur, Manajemen, Akuntansi, Hukum.

8. Universitas Gajah Mada

Pendidikan Dokter, Ilmu Keperawatan, Gizi Kesehatan, Farmasi, Ilmu Komputer, Geofisika, Elektronika dan Instrumentasi, Teknik Elektro, Teknik Mesin, Teknik Fisika, Teknik Nuklir, Teknik Kimia, Teknik Industri, Teknik Sipil dan Lingkungan, Teknik Geologi, Teknik Geodesi, Teknik Arsitektur, Perencanaan Wilayah dan Kota, Kartografi dan Penginderaan Jauh, Pembangunan Wilayah, Agronomi, Budidaya Perikanan, Ilmu Hama dan Penyakit Tumbuhan, Manajemen Sumber Daya Perikanan, Pemuliaan Tanaman, Sosial Ekonomi Pertanian, Teknologi Hasil Perikanan, Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian, Ilmu Tanah, Ilmu dan Industri Peternakan, Konservasi Sumber Daya Hutan, Teknologi Hasil Hutan, Teknik Pertanian, Teknologi Industri Pertanian, Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian, Kedokteran Hewan, Psikologi, Ilmu Hubungan Internasional, Ilmu Komunikasi, Ilmu Hukum, Sastra Inggris, Akuntansi, Manajemen, Ilmu Ekonomi.

9. Universitas Airlangga

Pendidikan Dokter, Ilmu Hukum, Akuntansi, Manajemen, Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, Ilmu Farmasi, Pendidikan Dokter Hewan, Ilmu Komunikasi, Ilmu Hubungan Internasional, Kesehatan Masyarakat, Psikologi, Ilmu Keperawatan, Ekonomi Syariah

10. Institut Teknologi Sepuluh November

Teknik Sipil, Teknik Elektro, Teknik Industri, Teknik Informatika, Teknik Kimia, Teknik Mesin, Teknik Kelautan, Teknik Perkapalan, Teknik Sistem Perkapalan, Sistem Informasi, Teknik Lingkungan


11. Universitas Brawijaya

Teknik Sipil, Teknik Mesin, Ilmu Administrasi Niaga, Ilmu Administrasi Negara, Ilmu Hukum, Akuntansi, Ekonomi Pembangunan, Manajemen, Pendidikan Dokter, Teknik Informatika, Teknik Hasil Perikanan, Ilmu dan Teknologi Pangan, Teknik Arsitektur, Ilmu Keperawatan.

12. Universitas Hasanuddin

Farmasi, Kesehatan Masyarakat, Teknik Sipil, Teknik Mesin, Teknik Elektro, Teknik perkapalan, Teknik geologi, Teknik pertambangan, Arsitektur, Sastra Inggris, Kimia, Akuntansi, Ekonomi pembangunan, Manajemen, Ilmu hukum, Ilmu pemerintahan, Administrasi Negara, Ilmu Hubungan Internasional, Ilmu komunikasi, Agronomi, Sosek Pertanian, Teknologi Hasil Pertanian, Produksi Ternak, Pemanfaatan Sumber Daya Perikanan, Geofisika.

13. Universitas Mulawarman

Ekonomi Pembangunan, Manajemen, Akuntansi,Ilmu Administrasi Negara, Ilmu Pemerintahan, Hubungan Internasional, Pend. Bahasa Inggris, Pend. Matematika, Pend. Fisika, Teknik Industri, Teknik Sipil, Teknik Pertambangan, Teknik Lingkungan, Ilmu Komputer, Kesehatan Masyarakat dan Ilmu Hukum.


Seluruh berkas pendaftaran dapat dikirimkan melalui ke alamat Panitia Seleksi Beastudi Etos Semarang:

Asrama Beastudi Etos semarang
Jl.Banjarsari Gg. iwenisari No.18A
Tembalang-Semarang 50275

CP: Efendhi nugroho (085 290 000 360)
Pariman siregar (085 226 992 485)







ETOS........... "More Than Excellent"














Panitia Seleksi Beastudi Etos
Wilayah Semarang,

0 komentar: